Nama Mata Kuliah : Farmasi Fisika Lanjut
Kode Mata Kuliah : P20.01048
Semester : Gasal (Semester I)
Bobot (SKS) : 2 SKS
Deskripsi Mata Kuliah
Dalam mata kuliah ini peserta akan mempelajari ruang lingkup materi Sifat-sifat fisik permukaan dan antarmuka, Termodinamika permukaan dan antar muka, Sifat-sifat fisik antarmuka padatan dan padatan, Presentasi review jurnal materi antar muka padatan-padatan, Sifat-sifat fisik antar muka padatan dan cairan, Sifat-sifat fisik antar muka padatan dan cairan, Presentasi review jurnal materi antar muka padatan-cairan, Sifat-sifat fisik antar muka cairan dan cairan, Pengantar Kristalografi, Kelarutan dan disolusi, dan Presentasi review jurnal materi disolusi.
Capaian Pembelajaran Mata Kuliah
Pengetahuan
• Mengintegrasikan pengetahuan dan konsep lanjutan dalam ilmu farmasi.
Keterampilan
• Mampu meningkatkan kapasitas pembelajaran secara mandiri melalui kontribusi individu pada proyek atau tugas kelompok.
• Mampu menjelaskan faktor-faktor penting yang diperlukan untuk desain, pembuatan dan evaluasi berbagai bentuk sediaan dan sistem penghantaran obat lainnya.